The Writer, Robot Menulis Yang Diciptakan 240 Tahun Lalu

The Writer, Robot Menulis Yang Diciptakan 240 Tahun Lalu - Dirancang pada akhir 1770-an robot kecil luar biasa disebut ‘The Writer’, dirancang dan dibangun oleh pembuat jam kelahiran Swiss, Pierre Jaquet-Droz dengan bantuan dari anaknya Henri-Louis, dan Leschot Jean-Frédéric.

Bagian luar perangkat ini tampak sederhana, seorang anak laki-laki bertelanjang kaki bertengger di meja kayu memegang pena, sama seperti boneka pada umumnya.

Tapi pada bagian dalamnya terdapat teknik yang ‘ajaib’, terdiri dari 6.000 komponen buatan tangan yang bekerja dan diprogram sebagai mesin penulis, beberapa orang menganggap boneka ini sebagai komputer tertua. Penasaran seperti apa robot penulis ini...???

Berikut Video The Writer, Robot Penulis Yang Dirancang Akhir Tahun 1770:


Sumber. uniqpost.com


Tidak ada komentar:

Posting Komentar